Kapurung Dari Daerah Luwu-Luwu ‘Unik dan Lezat ‘
Kapurung adalah salah satu makanan khas tradisional di Sulawesi Selatan, khususnya untuk masyarakat daerah Luwu Raya (Kota Palopo, Kabupaten Luwu, Luwu Utara, Luwu Timur, Luwu Tengah) juga di Tawau, Sabah, Malaysia yang dihuni masyarakat mayoritas orang Sulawesi Selatan. Makanan ini terbuat dari sari atau tepung sagu. Kapurung dimasak dengan sedikit campuran ikan atau daging ayam…