Buntil Purwokerto Yang Banyak Di Buru Pembeli
Buntil Purwokerto salah satu kuliner jenis ini terdengar asing di telinga. Bahkan bagi sebagian orang, nama tersebut terdengar aneh dan unik. Bagi masyarakat Banyumas, Buntil merupakan makanan yang sangat pas jika disajikan dengan nasi. Hidangan ini sebenarnya padanan kata, ‘buntelan diuntil-sampai’ yang artinya bungkusan yang diikat menjadi satu. Dan terbuat dari daun pepaya, daun singkong…